Menggunakan Pertanyaan Tipe Soal Matching
a. Pada bagian “Select a category”, silahkan pilih kategori soal yang ingin ditambahkan soal baru dan tekan tombol Create a new question;

b. Pada bagian QUESTIONS, pilih Matching lalu tekan tombol Add;

c. Pada Adding a matching question, isi kolom yang ada di general setting;

Setelah diisi, maka akan seperti ini:

d. Pada Answer, isi kolom yang ada di general setting;

Jenis pertanyaan matching minimal diisi dengan 2 pertanyaan dan 3 jawaban. Untuk menuliskan jawaban saja dengan cara mengkosongkan kolom answer dan hanya mengisi kolom jawaban;

e. Jika sudah selesai memasukan soal dan jawaban, tekan tombol Save changes;

f. Tampilan ketika soal berhasil dibuat.

Alamat
Menara YARSI, lt. 2, Jl. Let. Jend. Suprapto Kav. 13. Cempaka Putih, Jakarta Pusat, DKI Jakarta 10510. Indonesia.
Quick Contact

direktorat.pjj@yarsi.ac.id

+6281112138989

@dpjj.yarsi

@dpjj.yarsi
©DPJJ Universitas YARSI 2024