Visi

Terwujudnya Program Studi Teknik Informatika yang bermutu, berkarakteristik Islam dan mampu berkiprah di fora nasional maupun internasional

Misi

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran di bidang informatika yang unggul, bermutu tinggi, dan berkarakteristik Islam sehingga mampu untuk menghadapi era industri 4.0.
  2. Meningkatkan kuantitas dan kualitas penelitian dan publikasi ilmiah yang unggul dan bermutu tinggi di bidang informatika kesehatan.
  3. Meningkatkan peran serta dan kontribusi dalam memecahkan permasalahan melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan memanfaatkan teknologi informasi.
  4. Menjalin kerjasama dengan berbagai institusi nasional dan internasional.
  1. Lulusan mampu bertindak sebagai profesional yang mampu belajar sepanjang hayat, Smart, Compassionate, dan Reliable.
  2. Lulusan mampu mengidentifikasi pengetahuan, prinsip, standar, dan langkah-langkah yang perlu dilakukan, dalam disiplin computing atau bidang relevan lainnya, untuk mendesain solusi teknologi informasi sesuai dengan kebutuhan pengguna di dalam atau luar negeri.
  3. Lulusan mampu berpikir logis, kritis, serta sistematis dalam memanfaatkan ilmu pengetahuan informatika/ilmu komputer untuk menyelesaikan masalah nyata.
  4. Lulusan memiliki kemampuan mendesain, mengimplementasi, dan mengevaluasi solusi berbasis computing yang memenuhi kebutuhan pengguna dengan pendekatan yang sesuai.

Dalam bidang sistem terdistribusi:

  • Network & System Administrator (SKKNI: Download);
  • Network Engineer (SKKNI: Download);
  • Cloud Computing Engineer (SKKNI: Download);
  • Enterprise & Security Network Engineer;
  • IOT & Mobile (SKKNI: Download);
  • Web Master & Dev Ops;

Dalam bidang rekayasa perangkat lunak:

Dalam bidang kecerdasan buatan:

  • Machine Learning Developer (SKKNI: Download);

Dalam bidang teknologi imersif:

  • VR Developer;
  • AR developer;

Semester 1

No Kode Nama Mata Kuliah SKS
1 MK07 Dasar dasar Pemrograman 4
2 MK12 Agama 1 2
3 MK13 Pancasila 2
4 MK14 Kewarganegaraan 2
5 MK15 Bahasa Indonesia 2
6 MK17 Matematika Diskrit 4
7 MK30 Literasi Digital 4

Semester 2

No Kode Nama Mata Kuliah SKS
1 MK05 Pemrograman Berorientasi Objek 5
2 MK12 Agama 2 2
3 MK16 Organisasi dan Arsitektur Komputer 4
4 MK18 Matematika Komputasional 4
5 MK21 Basis Data 4
6 MK22 Statistika dan Probabilitas 3

Semester 3

No Kode Nama Mata Kuliah SKS
1 MK04 Struktur Data dan Desain Pola 4
2 MK12 Agama 3 1
3 MK19 Interaksi Manusia Komputer 3
4 MK20 Sistem Operasi 3
5 MK25 Desain dan Analisis Algoritma 3
6 MK31 Desain dan Pemrograman Web 4
7 MK32 Statistika 3

Semester 4

No Kode Nama Mata Kuliah SKS
1 MK09 Kecerdasan Buatan 3
2 MK10 Dasar dasar Jaringan 4
3 MK12 Agama 4 2
4 MK24 Pemrograman Berbasis Platform 3
5 MK29 Riset dan Pengembangan 4
6 MK32 Kewirausahaan 2
7 MK33 Pemrosesan Data Terdistribusi 3

Semester 5

No Kode Nama Mata Kuliah SKS
1 MK35 Trek Peminatan 20
2 MK39 Lintas Program Studi di Universitas YARSI 3-20
3 MK40 Studi Independen KM 13-20
4 MK41 Magang KM 13-20
5 MK42 Pertukaran Mahasiswa KM 13-20

Semester 6

No Kode Nama Mata Kuliah SKS
1 MK35 Trek Peminatan 20
2 MK39 Lintas Program Studi di Universitas YARSI 3-20
3 MK40 Studi Independen KM 13-20
4 MK41 Magang KM 13-20
5 MK42 Pertukaran Mahasiswa KM 13-20

Semester 7

No Kode Nama Mata Kuliah SKS
1 MK35 Trek Peminatan 20
2 MK39 Lintas Program Studi di Universitas YARSI 3-20
3 MK40 Studi Independen KM 13-20
4 MK41 Magang KM 13-20
5 MK42 Pertukaran Mahasiswa KM 13-20
6 MK43 Magang 2
7 MK44 KKN 3

Semester 8

No Kode Nama Mata Kuliah SKS
1 MK27 Tugas Akhir 6

Kode

Deskripsi

CPL01 Menjadi muslim yang Smart: cerdas, profesional, pandai (fathonah); Compasionate: menyampaikan (tabligh), berakhlak baik, bersyukur, pemaaf, sabar, santun, dan bijak; dan Reliable: bertanggung jawab, kuat, jujur, benar, dan dapat dipercaya (shiddiq dan amanah)
CPL02 Mampu mencari dan menentukan pengetahuan, algoritma, prinsip, standar, dan langkah-langkah computing untuk memecahkan permasalahan yang dihadapi pengguna di dalam atau luar negeri
CPL03 Mampu mengidentifikasi langkah-langkah yang dibutuhkan untuk mendesain solusi teknologi informasi dan mengelola pengerjaannya dengan mempertimbangkan berbagai bidang ilmu terkait
CPL04 Memahami konsep teoritis informatika dan cara mentransfer pengetahuannya ke domain permasalahan yang berbeda
CPL05 Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam maupun luar lembaganya dengan menjunjung akhlak seorang muslim
CPL06 Mampu menunjukkan kinerja terukur yang terdokumentasi dalam memahami dan mendesain solusi dari suatu permasalahan dengan menggunakan prinsip-prinsip saintifik berasaskan ruhul Islam
CPL07 Mampu menerapkan keterampilan dasar sebagai seorang muslim yang merupakan bagian dari kewarganegaraan global
CPL08 Mampu mengimplementasikan kebutuhan computing dengan mempertimbangkan berbagai metode/algoritma yang sesuai
CPL09 Mampu merancang, menganalisis, dan mengevaluasi antarmuka dan aplikasi interaktif dengan mempertimbangkan kebutuhan pengguna serta berbagai disiplin keilmuan terkait
CPL10 Mampu mendesain, dan mengevaluasi solusi computing multi-platform yang memenuhi kebutuhan pengguna di dalam atau luar negeri
  1. Laboratorium Komputer
  2. Laboratorium Robotik
  3. Laboratorium Jaringan
  4. Laboratorium Artificial Intelligence (AI)
Semester 1-4 5-7 8
Alternatif 1 26 Mata Kuliah

(82 SKS)

3 Mata Kuliah

Peminatan (60 SKS)

1 Mata Kuliah

(6 SKS)

Metode Hibrida / Daring / Jarak Jauh Project-based dengan klien: boleh bekerja dilokasi klien jika dibutuhkan Project-based dengan klien
Alternatif 2 Program Kampus Merdeka (40 SKS) dan Lintas Program Studi (20 SKS)
Metode Mengikuti kebijakan pelaksana kegiatan (domainasi luring)

Mahasiswa yang sudah menyelesaikan 148 SKS dan mata kuliah wajib (termasuk magang, KKN, dan Tugas Akhir) dapat mengikuti wisuda secara luring di Universitas YARSI.

Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) Universitas YARSI untuk Program Sarjana (S1), Pascasarjana (S2 dan S3), dan Spesialis (Sp) diselenggarakan melalui Seleksi Berbasis Rapor (S1) dan Seleksi Nilai Transkrip (S2, S3, Sp). Informasi lengkap tentang persyaratan dan prosedur pendaftaran pola seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Universitas YARSI dapat dilihat di situs web pmb.yarsi.ac.id

Are you a foreign applicant and want to study at Universitas YARSI? Find information about requirements and procedures via
OFFICE FOR INTERNATIONAL AFFAIRS